Info Beasiswa Miskin Kemenag 2014

  • 30-11--0001
  • 00:00 WITA
  • admin_fis
  • Pengumuman

PENGUMUMAN BEASISWA MISKIN KEMENAG 2014

Disampaikan kepada mahasiswa jurusan Fisika yang berminat mendapatkan BEASISWA MISKIN KEMENAG 2014, agar segera mendaftar di Ruang Juruan Fisika tanggal 24 - 28 Februari 2014.

Kegiatan

Waktu

Tempat

KETERANGAN

Pendaftaran

24 – 28 Februari 2014

Ruang Jurusan Fisika

Syarat pendaftaran:

  1. Berasal dari keluarga tidak/kurang mampu
  2. Teradaftar sebagai mahasiswa aktif/tidak cuti
  3. Minimal Semester III (Angkatan 2012)
  4. IPK minimal 2,75

 

Wawancara

3 – 4 Maret 2014

Ruang Jurusan Fisika

-

 

Pengumuman nama calon penerima beasiswa

10 Maret 2014

Papan Pengumuman dan Website Jurusan

-

 

Melengkapi berkas

10 – 20 Maret 2014

Pengumpulan berkas di Jurusan

Berkas yang dikumpul:

  1. Fotocopy KTM dan SPP terakhir
  2. Transkrip Nilai
  3. Surat Keterangan tidak mampu dari kelurahan/Desa (asli)
  4. Surat Keterangan Berakhlak mulia
  5. Fotocopy sertifikat BTQ, PIBA, dan CBT
  6. Surat keterangan tidak menerima beasiswa dari sumber lain pada tahun yang sama
  7. Rekomendasi dari pimpinan Fakultas
  8. Membuka Rekening BRI di Kampus II UIN Alauddin (Gedung LT)
  9. Mengisi formulir bermaterai 6000

 

 Samata, 24 Februari 2014

Ketua Jurusan Fisika

 

Hernawati, S.Pd., M.Pfis.

File Unduhan Tidak ada